Tuesday, August 27, 2013

Pengumuman Hasil Seleksi Calon Penerima Beasiswa YPKAAR Periode 2013-2014



Berdasarkan surat pemberitahuan dari YAYASAN PELAYANAN KASIH A&A RACHMAT nomor: LBS-PKAAR/057/VIII/2013 tanggal 27 Agustus 2013 perihal hasil seleksi calon penerima Beasiswa YPKAAR periode 2013-2014, maka dengan ini kami informasikan bahwa mahasiswa Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang lulus seleksi dan berhak menerima Beasiswa YPKAAR periode 2013-2014 adalah sebagai berikut:

NO
NAMA MAHASISWA
NPM
PROGRAM STUDI
1
Adhisty Destian Putri
100606159
Teknik Industri
2
Alderia Kurnia Wardhani
100606156
Teknik Industri
3
Aloysius Dewastiko Wahyu Narpodo
100113562
Arsitektur
4
Benidektus Donny Mahardika
120114492
Arsitektur
5
Bonfilio Elyan Kusferyano
110606718
Teknik Industri
6
Bonifasius Septian Karunisatya
100606097
Teknik Industri
7
Brayant Putra Tanu
100706285
Teknik Informatika
8
Christina Suryani
'090605777
Teknik Industri
9
Claresta Florentia Lase
100706146
Teknik Informatika
10
Desmond Syamsul Parluhutan Situmeang
100706229
Teknik Informatika
11
Dhani Septianto
110606429
Teknik Industri
12
Dominico Laksma Paramestha
100606178
Teknik Industri
13
Edo Anugra Sanjaya
100113541
Arsitektur
14
Feri Purnama
100606279
Teknik Industri
15
Fransisca Natalia
100606149
Teknik Industri
16
Fransiska Mulyani
100606319
Teknik Industri
17
Franz Magnis Suseno
110606425
Teknik Industri
18
Gatot Sugiarto
100606316
Teknik Industri
19
Gisela Made Damara
100606106
Teknik Industri
20
Hendra Suryawan
100606148
Teknik Industri
21
Heribertus Indra Saputra
110706512
Teknik Informatika
22
Hernando Budiman
100606122
Teknik Industri
23
Jeckhi Heng
110113756
Arsitektur
24
Laurensius Dimas Haryo Susanto
'090706012
Teknik Informatika
25
Lukas Galas Swandika
100706200
Teknik Informatika
26
Marchiano Ariesto Seagell
100606157
Teknik Industri
27
Pawitra Warda
100706181
Teknik Informatika
28
RA. Bonita Kusuma Wardhanni
100113675
Arsitektur
29
Ravika Halim
100606313
Teknik Industri
30
Renanda Chris Santi
100606217
Teknik Industri
31
Rika Cynthia S
100606185
Teknik Industri
32
Sarwanto
100113543
Arsitektur
33
Shinta Permatasari Fasak
100706191
Teknik Informatika
34
Swadita Worodea Cahyadi Pribadi
100606154
Teknik Industri
35
Tara Noviana
100706081
Teknik Informatika
36
Yoanna Francisca Erna Sugijopranoto
100606236
Teknik Industri
37
Yohana Natalia Attik Primastuti
100606196
Teknik Industri
38
Yohanes Dedy
100213609
Teknik Sipil
39
Yohanes Victor Hasudungan Putra Napitupulu
120214551
Teknik Sipil
40
Yoshua Adi Wiyono
100606300
Teknik Industri

Pemberian dana beasiswa dilakukan selama 4 (empat) kali dalam setahun pada bulan Agustus 2013 (Triwulan I), November 2013 (Triwulan II), Februari 2014 (Triwulan III), Mei 2014 (Triwulan IV) melalui Kantor KACM.

Pemberitahuan pengambilan dana beasiswa akan di informasikan melalui SMS oleh Kantor KACM ke masing-masing mahasiswa penerima beasiswa.

Kami mengucapkan selamat kepada mahasiswa tersebut diatas dan selanjutnya dimohon untuk segera menyerahkan berkas dokumen ke Kantor KACM, berupa:

  • Fotokopi Transkip Nilai (Semester Genap T.A. 2012/2013)
  • Fotokopi Bukti Pengambilan Kelas (Semester Ganjil T.A. 2013/2014)
  • Formulir Tanda Terima Beasiswa (pengambilan dan pengisian formulir di Kantor KACM)
  • Semua berkas dokumen tersebut di atas dikumpulkan selambat-lambatnya tanggal 13 September 2013.

Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan dan atas perhatiannya diucapkan terima kasih.


Yogyakarta, 28 Agustus 2013
a.n. Kepala Kantor KACM
Ka. Bag. Kemahasiswaan & Alumni

Ttd

Ign. Ambeg Wibowo